Sarcosuchus, Buaya Purba Terbesar Sepanjang Masa

Sarcosuchus, Buaya Purba Terbesar Sepanjang Masa

Naviri Magazine - Sarcosuchus juga biasa disebut Super Croc, dan hewan jenis buaya ini hidup pada masa 112 juta tahun yang lalu. Dianggap sebagai buaya terbesar yang pernah ada, Sarcosuchus memiliki panjang tubuh sekitar 12 meter, dengan berat sekitar 8-10 ton.

Berdasarkan fosil-fosilnya yang ditemukan, hewan ini diperkirakan hidup di wilayah Afrika pada zaman ketika daerah itu masih berupa dataran tropis.

Sarcosuchus memiliki mata yang dapat berputar ke atas, dan berfungsi seperti teleskop. Gigi-giginya juga tajam dan kuat, yang digunakannya untuk mencengkeram serta menghancurkan mangsa.

Para ahli berpendapat bahwa hewan ini menghabiskan banyak waktunya untuk bersembunyi di dalam air, untuk menunggu mangsanya. Makanan hewan ini adalah ikan-ikan dan hewan-hewan besar, kura-kura, juga dinosaurus kecil.

Baca juga: Apakah Tyrannosaurus-rex Rermasuk Pemakan Bangkai?

Related

Science 5667253984088929560

Recent

Hot in week

Ebook

Koleksi Ribuan Ebook Indonesia Terbaik dan Terlengkap

Dapatkan koleksi ribuan e-book Indonesia terbaik dan terlengkap. Penting dimiliki Anda yang gemar membaca, menuntut ilmu,  dan senang menamb...

item