Kew Garden, Tempat Koleksi Tumbuhan Terbesar di Dunia

Kew Garden, Tempat Koleksi Tumbuhan Terbesar di Dunia

Naviri Magazine - Koleksi tumbuhan hidup yang terdapat di Kew Garden, London, juga di Wakehurst Place, merupakan tempat yang sangat lengkap atas berbagai tumbuhan secara keseluruhan, yang menyediakan sumber rujukan terhadap semua aspek botani dan sains holtikultura.

Selain merupakan koleksi terbesar di dunia, tempat itu juga menyediakan berbagai jenis tumbuhan yang ada dalam taksonomi, termasuk tumbuhan karnivora, kaktus, arbotera, tumbuhan liar, jenis-jenis pakis, jenis-jenis palma, dan tumbuhan bernilai ekonomi.

Sementara museum buah terbesar di dunia adalah museum buah di Fuefukigawa, Jepang, yang merupakan pusat pengetahuan dan pameran buah-buahan di negara tersebut.

Terletak sekitar 30 kilometer dari Gunung Fuji, museum itu terdiri atas tiga struktur berbentuk biji benih berbeda, yang menggambarkan biji benih jatuh ke tanah. Bangunan museum tersebut dibuat dari kaca setinggi 20 meter, dengan panjang 50 meter, dan dihubungkan melalui ruang bawah tanah.

Kew Garden, Tempat Koleksi Tumbuhan Terbesar di Dunia

Related

World's Fact 5738296825104369686

Recent

Hot in week

Ebook

Koleksi Ribuan Ebook Indonesia Terbaik dan Terlengkap

Dapatkan koleksi ribuan e-book Indonesia terbaik dan terlengkap. Penting dimiliki Anda yang gemar membaca, menuntut ilmu,  dan senang menamb...

item