Mengenal E-Motor T1800, Motor Listrik Indonesia Seharga Rp 27 Juta

Mengenal E-Motor T1800, Motor Listrik Indonesia Seharga Rp 27 Juta

Naviri Magazine
- PT Terang Dunia Internusa (TDI) sebagai produsen merek United di Indonesia resmi meluncurkan motor listrik E-Motor T1800 di kawasan Alam Sutera, Tangerang.  

Motor ramah lingkungan ini dibanderol dengan harga Rp 27 juta OTR Jakarta. Namun, untuk harga perkenalan dalam beberapa waktu harga motor listrik E-Motor T1800 dibanderol Rp 24,5 juta. 

Sekilas tampilan depannya mengingatkan kita dengan desain dari Yamaha Aerox model lawas. Menariknya, di atas lampu ada semacam windshield layaknya skutik maxi. 

Mengenal E-Motor T1800, Motor Listrik Indonesia Seharga Rp 27 Juta

Motor bebas polusi ini dijual dengan harga Rp 27 juta OTR Jakarta. Dimensi tubuhnya kompak dan mungil di mana punya panjang 1.867 mm, lebar 718 mm, tinggi 1.170 mm, dan berat total 90 kilogram. 

Untuk spesifikasi, United E-Motor T1800 dibekali dengan motor listrik garapan Bosch berdaya 1.800 Watt. Sementara untuk baterainya menggunakan Lithium-Ion 60 V 28Ah. 

Related

News 429735038906738736

Recent

Hot in week

Ebook

Koleksi Ribuan Ebook Indonesia Terbaik dan Terlengkap

Dapatkan koleksi ribuan e-book Indonesia terbaik dan terlengkap. Penting dimiliki Anda yang gemar membaca, menuntut ilmu,  dan senang menamb...

item