Mengapa Ada Danau dengan Air Berwarna Merah Muda?


Naviri Magazine - Air danau umumnya jernih, terlepas danau alami maupun danau buatan. Namun, di dunia ini ada danau-danau dengan warna air merah muda (pink). 

Air dengan warna tak biasa itu umumnya disebabkan oleh alga yang hidup di dalamnya. Alga-alga tersebut memproduksi karotenoid berwarna, dan akhirnya menghasilkan warna unik pada air yang ditempati alga-alga tersebut.

Karena warna air yang menarik itu, danau-danau berair merah muda menjadi tujuan banyak wisatawan. Warna air itu saja sudah menakjubkan, apalagi ditambah dengan pemandangan indah di sekitar danau. 

Related

Science 6366245530881961718

Recent

Hot in week

Ebook

Koleksi Ribuan Ebook Indonesia Terbaik dan Terlengkap

Dapatkan koleksi ribuan e-book Indonesia terbaik dan terlengkap. Penting dimiliki Anda yang gemar membaca, menuntut ilmu,  dan senang menamb...

item