Mengenal Macau, Pusat Perjudian dan Kasino Terbesar di Asia


Status negara ini sama seperti Hongkong. Macau terkenal sebagai pusat judi atau kasino terbesar di Asia, dan sering dijuluki The Sins City of Asia. Konon, Macau merupakan pusat kasino terbesar di dunia, dan buka 24 jam.

Macau berada di bawah kekuasaan Portugis dari tahun 1557 sampai 1999 atau Portugis Macau, dan diserahkan kembali kepada Tiongkok dengan status negara dua sistem. Atmosfer eropa atau Portugis masih sangat kental di sini, seperti bangunan- bangunan bercorak Eropa, atau informasi yang ditulis menggunakan bahasa Portugis. 

Mayoritas penduduk di sini berbahasa Kantonis, Portugis dan Inggris. Mata uangnya adalah Pataca Macau, namun dollar Hongkong juga berlaku di sini, dan sistem ekonominya adalah kapitalis. 

Suhu perpolitikan di Macau tergolong adem ayem dibandingkan Taiwan dan Hongkong. 

Related

International 1440526882520581960

Recent

Hot in week

Ebook

Koleksi Ribuan Ebook Indonesia Terbaik dan Terlengkap

Dapatkan koleksi ribuan e-book Indonesia terbaik dan terlengkap. Penting dimiliki Anda yang gemar membaca, menuntut ilmu,  dan senang menamb...

item