Sekilas Tentang Ibnu Batutah dan Catatan Perjalanannya


Abu Abdullah Muhammad bin Abdullah al Lawati at Tanji bin Batutah, alias Ibnu Batutah (1325 M) adalah seorang pengelana Muslim dari Maroko. Putra saudagar ini menghabiskan waktu selama 27 tahun untuk berpetualang.

Pada awalnya, Ibnu Batutah berniat menunaikan ibadah Haji di Mekah, lalu ia memutuskan pergi lebih jauh hingga ke 44 negara. Dari Mesir, Syam, Hijaz, Persia, Turkistan, Hindustan, Tiongkok, bahkan pernah juga pergi ke Samudera Pasai di pesisir Sumatera.

Semua kisah perjalanan Ibnu Batutah tercatat dalam kitab "Tuhfah An Nuzhzhaar Fi Graraa'ib Al Azhar wa 'Ajaa'ib Al Asfaar", atau yang lebih populer dengan nama "Ar Rihlah".

Ibnu Batutah sendiri yang menuliskan catatan perjalanan itu, tapi ia menceritakannya pada Muhammad ibn Juzai Alkalbi yang menulis ulang kisah tersebut.

Related

Figures 7438241364561479774

Recent

Hot in week

Ebook

Koleksi Ribuan Ebook Indonesia Terbaik dan Terlengkap

Dapatkan koleksi ribuan e-book Indonesia terbaik dan terlengkap. Penting dimiliki Anda yang gemar membaca, menuntut ilmu,  dan senang menamb...

item