Helicoprion, Hiu Paling Mengerikan yang Pernah Ada

Helicoprion, Hiu Paling Mengerikan yang Pernah Ada

Naviri Magazine - Helicoprion adalah sejenis hiu yang hidup di masa lalu. Berbeda dengan hiu modern, hiu purba ini memiliki gigi berbentuk lingkaran. Tidak ada lokasi yang pasti dari gigi bulat itu, karena gigi bulat itulah yang menjadi satu-satunya fosil miliknya yang dikenali.

Berdasarkan rekonstruksi para ahli, sampai saat ini disimpulkan bahwa gigi bulat milik hiu tersebut terletak di bagian depan rahang bawah, yang berfungsi untuk menggali.

Salah satu hipotesis yang dikeluarkan paleontolog menyebutkan bahwa gigi aneh tersebut berfungsi untuk menjebol cangkang kerang yang merupakan salah satu makanannya.

Selain itu, ada pula hipotesis yang menyebutkan bahwa hiu ini sering berenang ke arah kumpulan ikan, dan menjebak mereka di rahang-rahangnya yang tajam.

Baca juga: Sarcosuchus, Buaya Purba Terbesar Sepanjang Masa

Related

Science 9021291163806858419

Recent

Hot in week

Ebook

Koleksi Ribuan Ebook Indonesia Terbaik dan Terlengkap

Dapatkan koleksi ribuan e-book Indonesia terbaik dan terlengkap. Penting dimiliki Anda yang gemar membaca, menuntut ilmu,  dan senang menamb...

item